Rabu, 19 Juni 2013

SEJARAH SMK NEGERI 1 PADAHERANG


Sejarah SMK Negeri 1 padaherang


SMK Negeri 1 Padaherang didirikan pada tahun 2004, terletak di sepanjang Jalan Raya Pangandaran dengan alamat lengkapnya di Jl. Raya Padaherang KM.1 Phone (0265) 655621 Kode Pos 46384 Kabupaten Ciamis Propinsi JAWA BARAT
Pada awal pendiriannya SMK Negeri 1 Padaherang termasuk SMK Kecil USB (Unit Sekolah Baru) membuka 4 Program Keahlian, yaitu :
1. Geologi Pertambangan
2. Teknik Komputer Jaringan
3. Rekayasa Perangkat Lunak
4. Teknik Elektronika Industri

Dan ternyata banyak menarik minat siswa dari 4 Kecamatan diantaranya : Kec. Padaherang, Kec. Banjarsari, Kec. Kalipucang dan Kec. Mangunjaya. Siswa yang terdaftar sebagai angkatan perdana berjumlah 91orang, GP = 51 siswa dan TKJ = 40 siswa.

Memasuki tahun 2008 SMK Negeri 1 Padaherang menjadi sekolah yang besar, ditandai dengan penambahan Program Keahlian yaitu Program Keahlian Rekayasa Perangkat Lunak. Dan saat ini terdiri dari 19 Rombel (GP=5, TKJ=8, RPL=6) dengan jumlah total siswa sebanyak 604 siswa. Saat ini seluruh siswa berjumlah 1146 siswa
Visi Sekolah????? : Menjadi sekolah ?berstandar nasional pada tahun 2009 untuk memenuhi kebutuhan sumberdaya manusia yang handal dan berakhlak mulia serta mampu bersaing dalam era globalisasi
Misi Sekolah? :
1.????? Senantiasa bersikap professional dalam melaksanakan kegiatan dengan tetap berlandaskan pada keimanan dan ketakwaan terhadap Alloh SWT.
2.????? Menjalin ?kemitraan dengan pemerintah daerah, masyarakat, institusi pasangan, dan dunia usaha industry.
3.????? Melakukan inovasi dalam bidang ilmu pengetahuan dan teknologi.
4.????? Memberikan bekal pengetahuan dan keterampilan kepada seluruh warga sekolah agar mampu bersaing dalam era global.
5.????? Memberikan pelayanan prima kepada stakeholder, khususnya orangtua siswa.
Tujuan????????? :
Menghasilkan tamatan yang mempunyai pengetahuan, keterampilan, dan berbudaya serta mampu bersaing dalam era global.
?
Sasaran??????? :
1.? Internal: Warga SMK Negeri 1 Padaherang; Siswa, Guru, dan Tenaga Administrasi.
2.??? Eksternal: Orang Tua/Wali siswa, Dunia Usaha/Industri, Pemerintah Daerah, dan instansi terkait.
?
Tugas Pokok? :
Melaksanakan Pendidikan dan Pelatihan Terpadu
?
Fungsi???????????? :
1.? Pengemban tercapainya tujuan nasional
2.? Pembentuk karakter dan kecakapan hidup (life skills).
3.??? Pemberi suri tauladan untuk menjadi manusia yang berdudaya.
4.??? Peningkatan kualitas sumber daya manusia

Contact

Nama Sekolah:SMK NEGERI 1 PADAHERANG
Keterangan:Sekolah Menengah Atas
Alamat:Jl. Raya Padaherang KM.1
Kota:Ciamis
Propinsi:Jawa Barat
Kode Pos:46384
Telepon:0265 655621
Fax:
Email:smkn_padaherang@yahoo.co.id

Tidak ada komentar:

Posting Komentar